Penarol ke Final Libertadores
Sabtu, 04 Juni 2011 – 19:39 WIB

Penarol ke Final Libertadores
BUENOS AIRES - Penarol mencatat sejarah di Copa Libertadores 2011. Klub Uruguay itu menjadi klub yang paling sering tampil di final dengan sepuluh kali tampil, melampaui capaian raksasa Argentina Boca Juniors dengan sembilan kali tampil. Sebab, pada first leg semifinal di Stadion Centenario, 26 Mei lalu, Penarol menang 1-0 atas Velez. "Kembali ke final Libertadores menjadi prestasi yang luar biasa bagi kami," bilang Diego Aguirre, pelatih Penarol, seperti dilansir Associated Press.
Mereka akan bertarung melawan klub Brazil Santos yang sehari sebelumnya memastikan diri lolos ke final dengan menyingkirkan klub Paraguay Cerro Porteno dengan agregat 4-3. Penarol sendiri lolos dengan keunggulan gol tandang.
Baca Juga:
Ya, agregat menunjukkan angka sama 2-2, tapi satu gol yang mampu dicatat Penarol pada saat kalah 1-2 (1-1) dari klub Argentina Velez Sasrsfield di Stadion Jose Amalfitani, Buenos Aires, kemarin dini hari, menjadi penentu lolosnya Penarol.
Baca Juga:
BUENOS AIRES - Penarol mencatat sejarah di Copa Libertadores 2011. Klub Uruguay itu menjadi klub yang paling sering tampil di final dengan sepuluh
BERITA TERKAIT
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United