Penasihat KPK Heran, Nilai Jeblok tapi Raih WTP
Kamis, 05 Juli 2012 – 19:07 WIB
JAKARTA - Prestasi Kementerian Sosial (Kemensos) yang tahun ini memperoleh opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) menggelitik penasihat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Abdullah Hehamahua. Dia mengaku kaget atas opini WTP yang diraih Kemensos. "Kemensos ranking 24 karena nilainya di bawah 6,5. Selain itu Kemensos juga belum pernah melakukan PIAT (Program Inisiatif Anti Korupsi)," ujarnya.
"Wah, ini kejutan sekali kalau Kemensos dapat WTP," ujar Abdullah dalam keterangan persnya di Jakarta, Kamis (5/7).
Dia lantas membeber data survey integritas tahun 2007, di mana nilai rata-rata Kemensos 5,88 dari 30 instansi yang disurvei. 2008, Kemenson masih bertengger di angka 5,99 dari 40 yang disurvei.
Baca Juga:
JAKARTA - Prestasi Kementerian Sosial (Kemensos) yang tahun ini memperoleh opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK)
BERITA TERKAIT
- Musim Hujan, Tetapi Kualitas Udara Jakarta Masih 20 Besar Terburuk di Dunia
- Cuaca Jakarta Hari Ini, Hujan pada Senin Malam
- Jalankan Arahan Presiden Prabowo, Mendes Yandri Pilih Bermalam di Desa Margorejo
- 5 Berita Terpopuler: Mendikdasmen Beri Sinyal Baik soal PPPK, Ada Regulasi Baru? tetapi Honorer Jangan Nekat ya
- Mayoritas Masyarakat Adat Poco Leok Dukung PLTP Ulumbu Unit 5 dan 6
- AIA Health X Hadir Beri Perlindungan Optimal dengan Harga Terjangkau