Pencalonan Anies-Sohibul Iman Dianggap Berisiko, Presiden PKS Menanggapi Santai

Pencalonan Anies-Sohibul Iman Dianggap Berisiko, Presiden PKS Menanggapi Santai
Presiden PKS Ahmad Syaikhu setelah menghadiri penutupan acara Sekolah Kepemimpinan Partai DPP PKS di Tanah Abang, Jakarta, Kamis (27/6). Foto: Aristo/JPNN.com

"Mudah-mudahan Pak Anies juga sangat paham dengan PKS, dan insyaallah kami husnuzon Pak Anies akan tetap bersama dengan PKS," ujar dia.

Sebelumnya, politikus PKB Syaiful Huda menganggap langkah PKS yang mengusulkan Anies-Sohibul berbahaya.

Sebab, kata dia, PKS masih butuh rekan koalisi untuk Pilkada Jakarta 2024 dan pemasangan Anies-Sohibul membuat parpol lain sulit bergabung.

"Ya, bisa bahaya deadlock, bisa enggak dapat teman mitra koalisi," ucapnya, Rabu (26/6). (ast/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:


Presiden PKS Ahmad Syaikhu menilai aman wacana menduetkan Anies-Sohibul Iman pada Pilkada Jakarta 2024.


Redaktur : Rah Mahatma Sakti
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News