Pencari Obat Herbal Duel dengan Beruang
Selasa, 30 April 2013 – 08:11 WIB

Pencari Obat Herbal Duel dengan Beruang
Ansyari dikabarkan sedang dalam perjalanan pulang ke desa, setelah mencari Jernang (tumbuhan untuk obat). Setiba di TKP ia malah berpapasan dengan cage (beruang), langsung menyerang dirinya.
Tak mau jadi mangsa mentah-mentah, korban nekat mencabut parang di pinggang, serta membacok beruang. Namun dalam pertarungan sengit, binatang itu sempat mendaratkan cakar di bagian kepala dan paha.
"Untung dia membacok, sehingga beruang kesakitan dan kabur dari lokasi. Warga sekitar melintas di lokasi melihat seorang pemuda, kondisinya terkapar berlumur darah. Buru-buru dibawa ke puskesmas untuk mendapat perobatan medis. Wilayah ini memang sering dilintasi beruang dan harimau, jadi sangat dihimbau untuk berhati-hati,” pungkas Ketua Pemuda Desa Blang Gunci, Paya Bakong, Safrizal saat ditemui Metro Aceh. (zub)
PAYA BAKONG - Meski sempat membacok lawan duelnya, namun tenaga Ansyari (38) tetap saja kalah duel. Betapa tidak, pertarungan terjadi antara korban
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia