Pencarian Daffa Wahit yang Tenggelam di Kali Pesanggrahan Dihentikan Sementara
Selasa, 06 April 2021 – 22:07 WIB
Kepala Kantor Pencarian dan Pertolongan Jakarta Hendra Sudirman mengatakan merespons laporan korban tenggelam itu dengan mengerahkan tim SAR.
"Kami sudah mengirimkan satu tim rescue ke lokasi kejadian untuk melakukan pencarian terhadap korban, serta berkoordinasi dengan unsur yang sudah ada di lapangan," ucap Hendra.
Namun, hingga Selasa petang, tim SAR yang dibagi menjadi tiga kelompok pencarian belum berhasil menemukan korban. (cr3/jpnn)
Tim SAR menghentikan sementara proses pencarian tehadap terhadap remaja bernama Daffa Wahit (18) yang diduga tercebur di Kali Pesanggrahan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat pada Senin (5/4) kemarin
Redaktur & Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Korban Perahu Terbalik di Perairan Ujung Pandaran Ditemukan Meninggal
- Korban Tenggelam di Sungai Ogan Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Nelayan yang Tenggelam di Muara Cikaso Belum Ditemukan
- 27 Penumpang Kapal Cepat yang Alami Mati Mesin di Tengah Laut Sudah Dievakuasi
- Nelayan yang Hilang Kontak di Perairan Bintan Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
- Tim SAR Bergerak Cari Nelayan yang Hilang Kontak di Perairan Bintan Kepri