Pencetak Gol Terbaik Piala Asia Kini Latih Bali United
Kamis, 11 Mei 2017 – 13:15 WIB

Pemain Bali United latihan. Foto: Miftahudin/Radar Bali/dok.JPNN.com
"Jujur saya memberi apresiasi atas kinerja Eko Purdjianto. Tapi dia belum punya lisensi yang memadai," tandas Yabes.
Sementara itu, Widodo memiliki lisensi yang lebih baik dan menunjukkan performa tak terlalu buruk bersama Sriwijaya FC.
Eks pemain timnas yang menjadi pencetak gol terbaik Piala Asia 1997 itu mengantongi Lisensi A AFC.(dkk/jpnn)
Klub Go-Jek Traveloka Liga 1 2017 Bali United tak lagi percaya kepada pelatih asing.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Bali United Kalah dari Persib, Pemain Kecewa dan Singgung Kelengahan
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United