Pencuri Bebek Tewas Setelah Dianiaya Penjaga Kebun
Sabtu, 13 Oktober 2012 – 10:51 WIB

Pencuri Bebek Tewas Setelah Dianiaya Penjaga Kebun
Karena situasi massa semakin banyak, maka kedua maling bebek itu digiring ke jalan raya untuk menghindari amukan massa yang semakin ramai. Tak lama kemudian kepala desa datang langsung melakukan pengamanan, kemudian melaporkan kejadian itu ke Mapolsek Medan Labuhan.
Aparat kepolisian yang datang dengan membawa mobil patroli selanjutnya mengamankan, Serly dan Syahrial yang sudah dalam keadaan babak belur. Melihat kondisi luka dialami, Serly cukup parah kemudian polisi membawanya ke RSU Wulan Windi untuk mendapat perawatan medis.
Setelah menjalani perawatan sekitar setengah hari, sekitar pukul 17.00 WIB, pihak kepolisian merujuk ke RS Bayangkara, Medan. Saat menjalani perawatan di RS Bayangkara, akhirnya korban meninggal dunia.(mag-17)
BELAWAN- Pelaku pencurian tiga ekor bebek tewas, disebabkan penganiayaan berat yang dilakukan dua penjaga kebun sawit, dengan menggunakan benda tajam
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku
- Pengakuan Guru Ngaji Cabuli Santri di Tulungagung Bikin Naik Pitam
- Kantor KPU Buru Sengaja Dibakar, Motif Pelaku Tak Disangka