Pencuri Sepatu Diteriakin Maling, Ya... Bonyok Deh

Pencuri Sepatu Diteriakin Maling, Ya... Bonyok Deh
Ilstrasi. Foto: dokumen JPNN

"Dalam dua bulan ini sudah sering kejadian. Kadang dalam dua hari setelah kemalingan terjadi lagi, atau paling lama seminggu sekali kejadiannya," ungkap Risky.

Lebih lanjut Risky mengatakan, dalam kurun waktu dua minggu telah terjadi aksi pencurian sebanyak tiga kali di perumahan mereka.

"Yang pertama rumah kos, kemudian rumah pribadi, dan ketiga yang sekarang," katanya.

Risky menduga aksi pencurian di perumahan mereka sebelumnya telah diincar oleh pelaku. Untuk mengantisipasi kemalingan, belasan warga perumahan sudah melakukan jaga malam.

"Belasan dari kami tiap malam ronda terus. Tapi saya rasa sudah diincar. Karena kemalingan ini kejadiannya siang terus," imbuhnya.(cr1/ray/jpnn)


BATUAJI - Seorang pencuri bernama Andika babak belur dihakimi warga di Perumahan Taman Carina, Batuaji, Batam, Kepri, Rabu (26/10) pagi. Selain mengamankan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News