Pencurian Modus Hipnotis Kian Marak
Minggu, 21 Oktober 2012 – 04:45 WIB

Pencurian Modus Hipnotis Kian Marak
BALIKPAPAN – Kasus pencurian dengan menghipnotis korbannya semakin marak terjadi terjadi di Balikpapan. Ini dialami salah satu karyawan IM2 Broadband yang terletak di Jalan Jendral Sudirman.
Seorang karyawatinya Lisna (18) telah dihipnotis oleh orang yang berpura-pura datang ke tokonya untuk membeli modem.
Dari keterangan korban, saat itu datang sepasang suami istri berpura-pura mau membeli modem. Setelah berbincang-bincang, tak lama kemudian korban seperti tidak sadarkan diri. Tas milik korban yang berisi uang tunai dan surat-surat penting lainnya raib dibawa kabur pelaku.
“Saya lagi sendirian datang sepasang suami istri. Dia bilang mau beli modem, tak lama pas ngomong-ngomong saya langsung seperti tidak sadar diri. Saya lihat dia mengambil tas saya, tapi saya tidak bisa apa-apa,” ungkap Lisna seperti yang dilansir Radar Banjarmasin (JPNN Group), Minggu (21/10).
BALIKPAPAN – Kasus pencurian dengan menghipnotis korbannya semakin marak terjadi terjadi di Balikpapan. Ini dialami salah satu karyawan IM2
BERITA TERKAIT
- Pendakian ke Puncak Carstensz Disetop Sementara
- Patroli di Sekitar Masjid, Polsek Tanjung Batu Amankan 12 Pecandu Lem Aibon
- Pembantaian Harimau Sumatra di Rohul, 6 Pelaku Ditangkap Polisi
- Lalu Ahmad Zaini Persilakan Pejabat yang Tak Mampu Bekerja Maksimal Mengundurkan Diri
- Bukan Ahok, Pramono Janjikan Operasi Yustisi Akan Lebih Ramah
- Gubernur Melki Laka Lena Minta ASN NTT tidak Bekerja Sekadarnya