Pendaftaran Piala Presiden Esport 2021 Lokapala Dibuka, Begini Caranya
Untuk pendaftaran babak kualifikasi terbuka cabang game Lokapala bisa mengujungi situs resmi lokapalaape2021.
Setiap tim yang yang mendaftar harus memenuhi syarat seperti 1 manajer, 5 pemain utama dan 1 pemain cadangan.
Tim-tim yang mendaftarkan diri, akan bermain dengan format pertandingan.
Pertama kualifikasi terbuka PPE 2021 untuk 256 terpilih akan dibagi menjadi 4 grup yang terdiri dari 64 tim.
Setiap grupnya akan bertanding menggunakan sistem best of 1, masing-masing grup akan meloloskan 2 tim.
Kemudian, babak kualifikasi final terbuka terdiri dari 8 tim dengan menggunakan sistem best of 1 dan hanya final match best of 3.
Sebanyak 2 tim dari final regional akan lolos menuju main event PPE 2021. Untuk cabang game Lokapala, pihak panitia menyediakan hadiah senilai Rp 200 juta.
Pendaftaran kualifikasi PPE rencananya akan ditutup pada 14 November 2021. (ddy/jpnn)
Turnamen Piala Presiden Esports 2021 sudah dibuka. Bagi yang ingin ikutan, berikut caranya,
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : Dedi Sofian
- Jual Beli Akun Gim Online Jadi Peluang Bisnis Menguntungkan
- Komunitas E-Sport Gabung Berani Gaspoll: Anwar-Reny Konkret Beri Ruang pada Generasi Muda
- UMB Hadirkan Komunitas E-Sport di Panggung MDL Mobile Legends Season 10
- Keren! Perwakilan Insan Pegadaian Ikuti E-Sport Edutainment Kelas Dunia
- PUBG Mobile X Venom: The Last Dance Hadirkan Fitur dan Event Eksklusif
- Awalnya Diremehkan, Gamer Muda Ini Buktikan Hobi Bisa jadi Cuan