Pendaftaran PPDB SMAN Diperpanjang, Sekolah Swasta Mengeluh
Senin, 24 Juni 2019 – 00:56 WIB
‘’Dengan adanya tambahan waktu itu sebenarnya sama saja, siswa yang tidak diterima juga tidak boleh mendaftar lagi,’’ ujarnya.
Supardi mengatakan, masa pendaftaran PPDB SMAN diperpanjang atas berbagai pertimbangan. Salah satunya adalah karena pendaftaran sempat diberhentikan sementara, beberapa hari lalu. ‘’Bisa dikatakan (injury time) pengganti waktu yang sempat terhenti itu,’’ tuturnya.
Selain itu, masih banyaka SMA negeri yang belum terpenuhi pagunya sehingga masa pendaftaran diperpanjang.
‘’Bisa jadi dengan pertimbangan ada anak yang belum mendaftar. Kebijakan seperti ini langsung dari provinsi. Kami yang di cabang seperti ini sebatas pelaksana,’’ katanya. (den/isd)
Masa pendaftaran PPDB SMA Negeri di wilayah Jatim diperpanjang, sekolah sawsta khawatir tidak mendapatkan calon siswa.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Sekolah Ini Tak Pernah Dapat Murid Baru Sejak PPDB 2 Tahun Lalu
- Kepsek Klaim Minta Sumbangan pada Wali Murid saat PPDB tak Termasuk Pungli
- Tinggalkan Bayi di Rumah, Bu Sri Antre Pendaftaran PPDB Hingga 7 Jam
- Sstt..Ada Pelanggaran Pelaksanaan PPDB 2019
- PPDB Telah Selesai, Masih Ada Sekolah yang Kurang Siswa
- Sejumlah SMAN Kurang Murid, Kemungkinan Dibuka Pendaftaran PPDB Jilid II