Pendaftaran PPPK 2021: Ada Surat Penting dari Kemenkeu, Pemda Jangan Ragu
Kamis, 01 April 2021 – 13:04 WIB

Jelang pendaftaran PPPK 2021, Kemenkeu menerbitkan surat terkait gaji dan tunjangan PPPK. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com
"Serta merealisasikan pembayaran gaji dan tunjangan PPPK sesuai dengan ketentuan yang berlaku," pungkasnya.
Sebelumnya, dalam rapat dengar pendapat Komisi X DPR RI pada 30 Maret 2021, Adriyanto selaku Direktur Dana Transfer Umum Kemenkeu mengungkapkan, sesuai hasil rapat, Kemenkeu akan mengeluarkan SE kepada Pemda sebagai pegangan agar makin percaya diri mengajukan usulan kebutuhan formasi guru PPPK.
Keputusan tersebut diambil karena usulan formasi guru PPPK 2021 yang diajukan masih 523.210, berdasar data Kemendikbud. (esy/jpnn)
Jelang pendaftaran PPPK 2021, Kemenkeu menerbitkan surat penting terkait gaji dan tunjangan PPPK.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Seleksi PPPK Tahap 2 Daerah Ini Bulan Depan, 904 Honorer Memperebutkan 103 Sisa Formasi
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Baik, Honorer Silakan Mempersiapkan Diri, Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar?
- Jadwal Tes PPPK Tahap 2 Tidak Serentak, Kapan Bisa Cetak Kartu Ujian? Tenang ya
- Sebegini Jumlah Honorer yang Bertarung di Tes PPPK Tahap 2, Ketat