Pendaftaran PPPK 2022: Peluang Besar Guru Honorer di Riau, Kuota Banyak Banget
Urutan Pelamar Prioritas Seleksi PPPK Guru 2022
P1 (Proritas 1) ialah guru lulus passing grade (PG) seleksi PPPK 2021, yang jumlahnya 193.954.
P2 ialah guru honorer K2 yang belum ikut tes PPPK 2021 maupun tidak lulus passing grade (PG).
P3 yakni guru honorer sekolah negeri dengan masa pengabdian minimal 3 tahun, terdaftar di Dapodik, belum pernah ikut tes maupun tidak lulus PG.
P4 ialah pelamar umum seleksi PPPK 2022.
Kurniawan mengingatkan agar calon PPPK untuk memperhatikan segala berkas yang diperlukan saat mendaftar agar tidak kehilangan kesempatan yang baik ini.
Saat mengisi formulir pendaftaran secara teliti dan benar agar tidak terjadi kesalahan.
“Pak Gubernur sudah berusaha maksimal meminta formasi terbanyak. Kita Riau mendapat kuota terbanyak kedua setelah Provinsi Sulsel. Jadi gunakan lah kesempatan ini sabaik-baiknya untuk menjadi PPPK," ujarnya.
Kurniawan menambahkan, sebelum mendaftar hendaknya guru dapat mempelajari persyaratan yang bisa dilihat di website resmi pemerintah gurupppk.kemdikbud.go.id.
Pendaftaran PPPK 2022 menjadi peluang besar bagi guru honorer di Provinsi Riau. Bandingkan jumlah kuota dengan jumlah guru honorer.
- Info BKN soal Masa Sanggah PPPK 2024, Honorer Database BKN Simak ya
- Masyarakat Pekanbaru Akui Jasa SF Hariyanto yang Membangun Infrastruktur Jalan
- Unik, 7 Honorer Lulus Seleksi Administrasi PPPK 2024 Malah Disanggah
- Banyak Honorer TMS Seleksi PPPK 2024, BKN Turun Gunung, Temuannya di Luar Dugaan
- Seleksi PPPK 2024 Tahap II Khusus Honorer Non-Database, Ada Syarat Minimal Lama Bekerja
- Jadwal Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Harus Siapkan Syarat Penting Ini