Pendaki Tewas di Dalam Gua Susu Gunung Rinjani
Kamis, 02 November 2023 – 13:44 WIB

Tim SAR Lombok Timur bersama petugas TNGR saat melakukan evakuasi terhadap jasad korban (ANTARA/HO-Humas Balai TNGR)
"Pada saat tersebut posisi Tim SAR Lombok Timur masih di Pelawangan Sembalun," katanya.
Kemudian sekitar pukul 17.05 WITA Tim SAR Lombok Timur sampai di lokasi Goa Susu dan mengeluarkan jenazah yang terjepit tersebut untuk kemudian dievakuasi menuju pintu jalur wisata pendakian Torean.
"Sekitar Pukul 22.35 WITA tim tiba di Pos Birisan Nangka," katanya. (antara/jpnn)
Seorang pendaki tewas di lokasi Gua Susu, Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR), Lombok.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Menhut Beri Kabar Gembira Berkaitan Gunung Rinjani, Pendaki Sebaiknya Menyimak
- Tas Lebaran
- Maaf Udang
- Dunia Hari Ini: Jenazah Dua Pendaki Gunung Cartensz di Papua Sudah Dievakuasi
- Pemkab Lombok Tengah Pastikan Stok LPG 3 Kilogram Aman Menjelang Ramadan 2025
- Penggerebekan 8 Rumah Pengedar Narkoba Berlangsung Tegang