Pendapatan Naik, Load Factor Turun
Rabu, 04 Maret 2009 – 08:26 WIB

GARUDA- Ketua KADIN MS Hidayat, Presdir dan CEO Garuda Emirsyah Satar, CEO DAE Capital Bob Genise dan Meneg BUMN Sofyan Djalil saat Luncheon Of Financing 8 New Boeing 737-800NG DAE Capital-Garuda Indonesia, Selasa (3 Maret 2009) di Grand Hyatt Jakarta. Foto: MUHAMAD ALI/JAWAPOS
Vice President Corporate Communication Pujobroto menambahkan, setelah mendapat pembiayaan delapan pesawat Boeing 737-800 NG dari DAE Capital, Garuda masih bernegosiasi lagi dengan lembaga pembiayaan lain untuk membantu pendanaan 42 pesawat 737-800 NG yang mereka pesan. Tahun ini Garuda berencana menambah 14 pesawat dulu. "Delapan pesawat yang dibiayai DAE Capital akan di kirimkan pertengahan Juni," tuturnya.
Baca Juga:
Selain pesawat Boeing 737-800 NG, Garuda Indonesia juga telah memesan 10 pesawat jenis B777-300 ER yang akan dikirimkan pada 2010. Dengan hadirnya pesawat-pesawat itu, Garuda tahun ini a akan menambah 18 rute penerbangan baru. Rinciannya, 15 rute penerbangan untuk domestik dan sisanya untuk rute penerbangan internasional. (wir/bas)
JAKARTA- PT Garuda Indonesia berhasil membukukan pendapatan operasional sebesar Rp 18,1 triliun sepanjang 2008. Angka itu naik 38,1 persen dibandingkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang
- Satgas Ramadan & IdulFitri Pertamina Dinilai Berhasil Memitigasi Lonjakan Permintaan BBM
- Pemda Diminta Jadi Motor Investasi dan Pemerataan Ekonomi
- PLN IP Siap Penuhi Kebutuhan Hidrogen Sebagai Energi Alternatif Masa Depan
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Masyarakat tak Perlu Ragu Bertransaksi Emas Secara Digital di Pegadaian