Penderita Asma Butuh Waktu Lebih Lama Agar Bisa Hamil
Senin, 06 Januari 2014 – 13:39 WIB

Foto: Ilustrasi
"Ketika seseorang tengah jatuh sakit misalkan asma, maka fokus mereka akan berubah, dari saya akan mengandungs menjadi saya ingin cepat sembuh," kata Hershlag.
Barulah ketika kondisinya sudah stabil dan tidak lagi merasakan serangan asma sesering biasanya, maka si wanita menjadi jauh lebih sehat dan tubuhnya mungkin lebih siap dalam menangani proses kehamilan.(fny/jpnn)
WANITA yang sulit hamil bisa jadi karena mengidap penyakit tertentu, menjalani terapi pengobatan yang ekstrem atau mengalami gangguan pada organ
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Rahasia Resep Masker Kunyit untuk Kulit Wajah Cerah Alami, Nomor 2 Silakan Dicoba
- 7 Perbedaan Menarik Penggunaan Herbal untuk Alergi Makanan dan Debu
- Obati Sinusitis dengan Mengonsumsi 5 Herbal Ini
- 5 Rekomendasi Tempat Liburan Ramah Anak, Dekat di Jakarta
- 7 Perbandingan Herbal Lokal dan Obat Kimia untuk Batuk yang Perlu Anda Ketahui
- 7 Cara Mudah Mengolah Biji Ketumbar, Kolesterol Bakalan Tidak Berkutik