Penderita DBD Meningkat
Jumat, 14 Desember 2012 – 10:35 WIB
Menurut Gema, cara yang paling tepat mencegah DBD adalah dengan melakukan 3 M (mengubur, menguras dan menutup) serta ikan tempalo yang dimasukkan ke tempat penampungan air.
“Kalau pakai abate juga bagus, tapi jangan ditebar di tempat penampungan air. Abate dimasukkan dalam kain kassa kemudian diikat dan baru dimasukkan ke tempat penampungan. Sehingga, bubuknya tidak mengganggu kualitas air,” jelasnya.
Dinkes juga telah membagikan 8 ribu ikan tempalo kepada semua kelurahan, khususnya 10 kelurahan yang penderita DBD tertinggi. Diantaranya, Kelurahan AAL, Sukajaya, Bukit Lama, 20 ilir dan Lorok Pakjo.(ika)
PALEMBANG--Jumlah penderita Demam Berdarah Dengue (DBD) di kota Palembang untuk tahun ini meningkat dibandingkan tahun lalu. Hingga Desember ini,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dunia Internasional Sudah Larang BPA, Pakar Polimer Ingatkan Risiko Kesehatan
- 7 Manfaat Rutin Minum Air Jahe Campur Bawang Putih, Ampuh Obati Batuk
- 6 Khasiat Air Kayu Manis Campur Daun Serai, Bantu Cegah Diabetes Menyerang Anda
- 4 Manfaat Kopi Campur Telur Ayam Kampung, Bikin Kolesterol Tidak Berkutik
- 5 Khasiat Air Bawang Merah Campur Cuka, Bikin Gairah Pasangan Makin Hot
- Redakan Diare dengan Mengonsumsi 5 Pengobatan Alami Ini