Pendidikan Disebut jadi Kunci Sukses Indonesia Emas 2045
Minggu, 04 Agustus 2024 – 10:17 WIB

Wakil Ketua MPR Yandri Susanto dalam Sosialisasi 4 Pilar MPR kerja sama dengan Persatuan Guru Madrasah Indonesia (PGMI) di Pondok Pesanten Modern Asa'adah Cikeusal Kabupaten Serang, Sabtu (3/8). Foto: MPR RI
Selama ini keberlangsungan ponpes dan madrasah berjalan secara tradisional yang hanya ditopang oleh kemampuan yayasan dan pengasuh.
Maka dari itu, Yandri mendorong adanya perhatian dari pemerintah daerah untuk mengeluarkan perda terkait pemberian honor guru madrasah.
"Kami paham betul denyut nadi perjuangan guru madrasah, sehingga kami berharap adanya peningkatkan kesejahteraan guru madrasah," tutup Yandri. (jpnn)
Wakil Ketua MPR Yandri Susanto menyampaikan pentingnya mengenyam pendidikan bagi setiap anak bangsa.
Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Dedi Sofian, JPNN.com
BERITA TERKAIT
- Sekda Sumsel & Wamen Koperasi RI Resmikan Pembentukan Koperasi Merah Puti Ponpes Al Ittifaqiah
- Dukung Pengembangan Kopi di Indonesia, Ibas: Majukan Hingga Mendunia
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan
- Waka MPR Dorong Pengembangan Kompetensi Berkelanjutan Bagi Guru Harus Dijalankan
- Pimpinan MPR Respons soal Terbitnya Inpres Pengentasan Kemiskinan Ekstrem
- Ketua MPR: Tindakan Kelompok Radikal Bisa Ciderai Perjuangan Rakyat Palestina