Pendukung Masih Euforia, Kodim Lakukan Pengamanan Ekstra
Jumat, 29 November 2024 – 14:21 WIB

Personel TNI berjaga dalam giat konvoi pendukung salah satu pasangan calon kepala daerah di Kota Bima, NTB, Jumat (29/11/2024). (ANTARA/HO-Kodim Bima).
Kepada masyarakat Dandim Bima mengharapkan dukungan dan partisipasi dalam menjaga situasi keamanan.
"Mari sama-sama jaga sikap yang tenang dan menjunjung tinggi rasa toleransi serta demokrasi dalam berekspresi, sambil menunggu hasil perhitungan nyata dari KPU Kota Bima," kata Letkol Inf Andi. (Antara/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Para pendukung pasangan calon kepala daerah yang merasa pilihannya menang masih terlihat euforia, Kodim 1608/Bima lakukan pengamanan ekstra.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- 7 Gugatan Hasil PSU Pilkada Sudah Masuk ke MK, Ini Daftarnya
- Bawaslu Temukan Logistik PSU Masih Belum Lengkap di Serang
- 9 Daerah Siap Gelar PSU Pilkada, Ini Pesan dan Harapan Wamendagri Ribka
- Kemendagri Tegaskan Komitmen Dukung Kelancaran PSU Pilkada 2024 di 6 Daerah Ini
- Gubernur Herman Deru Instruksikan Bawaslu Sumsel Awasi Ketat PSU Pilkada Empat Lawang
- Dugaan Politik Transaksional ke Oknum Penyelenggara Pilkada Papua Bakal Dilaporkan ke KPK