Pendukung SBY Mulai Klaim Jasa
Kamis, 09 Juli 2009 – 10:01 WIB
Baca Juga:
Namun, dia belum mau berkomentar secara terbuka soal jatah menteri yang diperoleh PKS setelah ikut mendukung duet SBY-Boediono. "Belum, yang penting kita perbaiki dulu ukhuwah dan persatuan umat. Apa yang terjadi kemarin harus dijadikan pelajaran bagi semua pihak," kelitnya. Dalam banyak kesempatan, Tifatul yakin bahwa partainya mampu menyumbang 10 persen dari total suara ke SBY-Boediono. Jumlah tersebut adalah perkiraan suara yang diperoleh PKS pada pemilu legislatif lalu. "Insya Allah kami tetap bulat," ujar Tifatul.
Baca Juga:
Ketua Umum DPP Partai Bulan Bintang M.S. Kaban juga mengungkapkan bahwa pihaknya ikut memberikan sumbangsih atas kemenangan SBY-Boediono. Menteri kehutanan tersebut kerap berdialog dengan masyarakat di sejumlah desa dan pedalaman untuk menyosialisasikan program kerja pasangan tersebut.''Saya banyak berdialog dengan masyarakat pinggiran hutan dan lainnya," ujar Kaban di Jakarta kemarin (8/7). Dari dialog tersebut, lanjut dia, rakyat memang cenderung tetap memilih SBY.
JAKARTA - Kemenangan SBY-Boediono sudah hampir pasti di tangan. Sejumlah partai pendukung yang tergabung dalam barisan koalisi mengingatkan bahwa
BERITA TERKAIT
- Ratusan Orang di Klaten Deklarasikan Gerakan Jateng Muda
- Elektabilitas Pramono-Rano Karno Tinggi di Semua Wilayah Jakarta
- Menjelang Pemungutan Suara, Bawaslu Minta Pengawas Pilkada 2024 Bikin LHP Secara Detail
- Ahmed Zaki Iskandar Minta Kader Golkar Bekerja Keras Memenangkan Ridwan Kamil-Suswono
- Ridwan Kamil Janji Mau Bikin Jakarta Maju Tetap Berkeadilan
- Membangun Jakarta Bareng Anak Muda, RK Ecosystem Kenalkan Program Kolaborasi ala RIDO