Pendukung SBY Tantang Anas
Jumat, 01 Maret 2013 – 20:58 WIB
"Silahkan Anas bongkar semuanya, tapi dalam konteks hukum. Jangan dibawa pada masalah politik,” ujarnya.
Dia pun menyatakan tidak perlu mengantisipasi apa-apa kalau saja nanti Anas mengikuti jejak Nazaruddin yang berkicau siapa saja yang terlibat dalam kasus Hambalang.Sebab, pihaknya masih sangat percaya Presiden SBY yang dipilihnya masih memiliki komitmen penegakan hukum.
Dia mengatakan, memang selama ini konsentrasi dan waktu Presiden SBY sebagai kepala negara dan kepala pemerintahan terganggu akibat adanya persoalan-persoalan ini.
Nah, pihaknya merasa punya tanggungjawab moral sebagai pihak yang mengajak rakyat untuk memilih SBY sebagai pada 2004, dan 2009 lalu. "Kami berharap cepat selesai masalah tersebut agar konsentrasi dan waktu Presiden SBY sebagai kepala negara tidak terganggu,” katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA - Forum Bersama Pendukung Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mempersilahkan bekas Ketua Umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum mengungkap
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jateng Telah Mengangkat 8.909 Guru Tidak Tetap jadi PPPK
- Kasus Polisi Tembak Polisi, Kompolnas Temukan Fakta Ini di Lokasi
- Kombes Taufiq: 1.615 Personel yang Dikerahkan Sangat Siap Amankan Pilkada 2024 Riau
- Majelis Masyayikh Pengin Memastikan Pesantren Tak Hanya Bertahan, tetapi Berkontribusi
- Menaker Yassierli: Formula UMP 2025 Masih Dirumuskan
- Supriyani Divonis Bebas, PGRI: Kado Hari Guru Nasional