Pendukung Vietnam Tinggalkan Bangkok
Kamis, 29 November 2012 – 08:40 WIB

Pendukung Vietnam Tinggalkan Bangkok
LAGA penyisihan grup A di Piala AFF 2012 belum berakhir. Tapi, sudah banyak pendukung Vietnam yang lempar handuk terkait peluang timnya lolos ke babak semifinal. Banyaknya pendukung yang kembali ke Hanoi tersebut lebih disebabkan faktor lawan mereka di laga terakhir Jumat besok. Sebagai tuan rumah, Thailand tentu tidak akan memberikan tiga poin dengan mudah kepada Vietnam.
Buktinya, sehari setelah tim kesayangannya ditumbangkan Filipina, ratusan pendukung Vietnam sudah angkat koper.
Baca Juga:
Berdasar data sebuah media Vietnam, sebelum Piala AFF 2012 bergulir, setidaknya ada 2-3 ribu pendukung Vietnam yang datang ke Thailand. "Tapi, sekarang mungkin jumlahnya tinggal kurang dari separonya," ujar Vice Chairman Asosiasi Pendukung Vietnam (AVFF) Tran Song Hai.
Baca Juga:
LAGA penyisihan grup A di Piala AFF 2012 belum berakhir. Tapi, sudah banyak pendukung Vietnam yang lempar handuk terkait peluang timnya lolos ke
BERITA TERKAIT
- Kapten Venezia Jay Idzes Melihat Ada Secercah Harapan Bertahan di Serie A
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025