Penegakan Hukum Pengaruhi Dinamika Politik 2013
Minggu, 30 Desember 2012 – 18:48 WIB

Penegakan Hukum Pengaruhi Dinamika Politik 2013
JAKARTA -- Faktor penegakan hukum akan menjadi penentu dinamika politik 2013. Bahkan, jika Komisi Pemberantasan Korupsi bisa menjaga konsistensi dan independensinya dalam menangani beberapa kasus besar, akan terjadi guncangan politik yang bisa mengubah skenario persiapan partai-partai politik menuju tahun Pemilu 2014. Menurutnya, pada kasus Bank Century, KPK bahkan sudah memberi signal kuat. Jika hasil pemeriksaan KPK atas tersangka Siti Fajriah dan Budi Mulya semakin memojokan Boediono, desakan publik kepada DPR untuk menggunakan Hak Menyatakan Pendapat (HMP) DPR akan semakin kuat.
Demikian diungkapkan Anggota Komisi III DPR Bambang Soesatyo, Minggu (30/12). "Saya memerkirakan, dinamika politik 2013 dipengaruhi oleh sejumlah peristiwa penegakan hukum," ujar politisi Partai Golkar itu.
Baca Juga:
Jangan lupa, kata dia, KPK menyongsong tahun 2013 dengan bekal kasus yang lebih dari cukup. "Khususnya kasus Bank Century dan kasus Hambalang," tegasnya.
Baca Juga:
JAKARTA -- Faktor penegakan hukum akan menjadi penentu dinamika politik 2013. Bahkan, jika Komisi Pemberantasan Korupsi bisa menjaga konsistensi
BERITA TERKAIT
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang