Penembak di Freeport Tewas Tertembak
Rabu, 09 September 2009 – 12:18 WIB

Penembak di Freeport Tewas Tertembak
Dalam kasus serangkaian penembakan di Freeport itu, Direskrim menambahkan, Polda Papua serius untuk mengungkap secara tuntas kasus tersebut. Hanya saja, diakui banyak pemain di area tersebut. "Kami akan coba ungkap siapa pelakunya. Tapi, yang jelas benang merahnya sudah kami ketahui," ujarnya.
Sementara itu, terkait dengan ke-7 orang yang telah ditetapkan sebagai tersangka terkait keterlibatannya dalam serangkaian penembakan di PT Freeport Indonesia itu, sudah masuk tahap I.
"Berkas ketujuh tersangka sudah tahap I (diserahkan ke jaksa) dan kami segera lengkapi berkasnya," ujarnya.
Yang jelas, lanjutnya, dari ke-7 orang tersangka yang diketahui masing-masing Amon Yawame (30) karyawan PT Freeport Indonesia, Eltinus Beanal (26), Tommy Beanal (25), Simon Beanal (30), Dominikus Beanal (25), karyawan PT Freeport, dan Yani Beanal (18) pelajar dan Endel Kiwak yang memiliki ratusan amunisi, dari hasil pemeriksaan sudah diketahui bahwa mereka sudah ada rencana untuk mengganggu Freeport Indonesia dan mengganggu stabilitas keamanan, serta sudah ada gerakannya.(bat/fud/fuz/JPNN)
JAYAPURA- Salah satu tersangka pelaku penembakan di area tambang milik PT Freeport Indonesia, di Timika kabupaten Mimika beberapa waktu lalu dikabarkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia