Penembak di Timika Diduga Kelompok Teni Kwalik
Sabtu, 11 Februari 2012 – 15:49 WIB
Lanjut dikatakan jenderal bintang dua itu, bahwa kelompok separatis dengan rakyat semuanya sama, membuat aparat TNI/Polri susah untuk membedakannya. “Makanya itu tadi saya bilang, mereka bisa lihat kami, kami tidak bisa melihat mereka dan dari segi medan merupakan tantangan bagi kami, tetapi kami akan berupaya menemukan siapa pelakunya,“jelas Pangdam.
Baca Juga:
Menanyakan pelaku penembakan di Timika dari kelompok mana, dikatakan Pangdam bahwa kelompok di Timika merupakan kelompok Teni Kwalik yang ada hubungan keluarga dengan kelompok sipil bersenjata di Kabupaten Puncak Jaya.
Selama bertugas di Papua, Pangdam menilai dibanding Provinsi Papua, Papua Barat lebih kondusif. Meski sempat terjadi gesekan pada Pilgub lalu namun semuanya bisa diredam
Sementara itu Pangdam XVII/Cendrawasih, Mayjen TNI. Erfi Triasunnu, didampingi petinggi Kodam XVII lainnya kemarin meninjau Korem 171/PVT. Kunjungan kerja (kuker) Pangdam tersebut merupakan kunker terakhir sebelum melakukan sertijab dengan pangdam yang baru tanggal 20 Februari 2012.
SORONG- Gencarnya penembakan yang terjadi di Timika dan Kabupaten Puncak Jaya mendapat perhatian serius dari Pangdam XVII/Cendrawasih Mayjen
BERITA TERKAIT
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 600 Meter
- Ungkap Kasus TPPO, Polres Muara Enim Bekuk 1 Tersangka
- Pj Gubernur Jateng Dampingi Wapres Silaturahmi dengan 3 Ribu Nasabah PNM Mekaar