Penembakan Debt Collector, Polisi Temukan Fakta Baru
Selasa, 20 September 2022 – 04:54 WIB
"Setelah itu korban mengikuti hingga pelaku memasuki ke Jalan Kawasan Olex Balaraja," kata Kompol Yudha.
Sesampainya di tempat kejadian perkara (TKP) tepatnya di sebuah lapak limbah besi tua korban dan temannya memberhentikan motor pelaku.
"Pelaku langsung menembak korban, hingga mengenai dagu sampai tembus rahang bawah. Kemudian pelaku langsung kabur ke kawasan Industri Olex," ujarnya.
Yudha mengatakan korban langsung dilarikan ke RSUD Tobat Balaraja serta melaporkan insiden tersebut ke Polsek Balaraja.
"Personel Polsek Balaraja bersama tim indentifikasi Polresta Tangerang mendatangi TKP dan RSUD Tobat untuk melakukan pemeriksaan terhadap korban beserta para saksi," tuturnya. (mcr34/jpnn)
Polisi masih mengalami kesulitan dalam mengungkap indentitas pelaku penembakan debt collector.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Lemkapi Sebut Perbuatan AKP Dadang Telah Menurunkan Muruah Kepolisian
- 5 Berita Terpopuler: Kabar Terbaru Polisi Tembak Polisi, Diduga Pembunuhan Berencana, Kapolri Beri Perintah Tegas
- AKP Dadang Iskandar Pembunuh Kasat Reskrim Polres Solok Selatan Terancam Dihukum Mati
- Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
- Kasatreskrim Ditembak Kabag Ops di Sumbar, Kadiv Propam Bilang Begini
- 5 Berita Terpopuler: Terungkap Kriteria Honorer dapat Afirmasi di Seleksi PPPK, Silakan Lapor ke Sini jika Ada Kekurangan