Penembakan Ibu Muda Itu Diduga Terkait Narkoba

Penembakan Ibu Muda Itu Diduga Terkait Narkoba
Lokasi penembakan yang menewaskan seorang ibu rumah tangga di Tuntungan, Medan, Sumut. foto : posmetro/jpg

Seperti diberitakan sebelumnya, penembakan terjadi saat Indri dan suaminya berada di depan rumah. Saat itu datang 3 orang tak dikenal yang langsung menembak Indri, dan tepat mengenai kepalanya. Parahnya, Indri saat itu tengah mengendong anaknya. (mag1/saz/ray/jpnn)


MEDAN - Polrestabes Medan masih terus menyelidiki kasus penembakan yang menewaskan Indri Wahyuni di Kompleks Tor Ganda, Jalan Asam Kumbang, Kelurahan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News