Penentuan Afirmasi PPPK Guru untuk Honorer K2, BKN Pakai Database 2013
Kamis, 11 November 2021 – 20:36 WIB
Mereka menuding yang mendapatkan afirmasi tersebut bukan honorer K2.
Beberapa contoh kasusnya di Kabupaten Subang.
Guru honorer yang diduga kuat bukan honorer K2 malah lulus PPPK tahap I.
Ini setelah mereka mendapatkan afimasi honorer K2.
"Kasus ini bukan hanya di Subang, tetapi di daerah lain juga banyak. Yang bukan honorer K2 asli malah mendapatkan aifrmasi honorer K2, akhirnya mereka lulus PPPK guru tahap I," kata Sekretaris Perkumpulan Honorer K2 Indonesia (PHK2I) Rudhi. (esy/jpnn)
Plt Kepala BKN Bima Haria Wibisana mengungkapkan afirnasi PPPK guru yang diberikan kepada Honorer K2 didasarkan pada database 2013
Redaktur : Adil
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Honorer Sudah dapat Pembekalan Kepegawaian, Jangan Lupa Cetak Kartu Seleksi PPPK
- BKN Ingatkan Mulai Hari Ini Cetak Kartu Peserta Seleksi PPPK 2024
- Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Bima: Kasihan yang Sudah Antre Lama
- Penjelasan BKN soal Penentuan Kelulusan PPPK 2024, Honorer K2 Bisa Senang Nih
- Inilah Kriteria Honorer Dapat Banyak Afirmasi di Seleksi PPPK 2024, Bebas Pilih OPD
- KTKI-Perjuangan Soroti Dugaan Rangkap Jabatan Ketua KKI dan Dirut RSCM