Penerbangan Haji Masih Bermasalah
Jumat, 28 September 2012 – 10:55 WIB

Penerbangan Haji Masih Bermasalah
Tentu, lanjut dia kondisi lain bisa saja terjadi. Misalkan hotel transito yang biasa digunakan penuh, jamaah teresbut harus tetap dilayani. Pihak Garuda wajib mencari hotel lain bagi jamaah yang ingin masuk (check in).
Di Jeddah, pada saat kepulangan, penggunaan hotel dilakukan secara bergantian karena mereka hanya transit di satu malam. Terlepas dari itu semua, Abdullah menyatakan tetap berfikir positif karena keterlambatan mungkin terjadi di luar kewenangan Garuda.
“Kami berharap angka keterlambatan menurun agar jamaah datang tepat waktu dan tidak lelah menunggu,” kata Abdullah.
Hingga pukul 20.00 waktu Saudi atau pukul 00.00 WIB sudah 53 kloter yang mendarat di Jeddah dengan total anggota jamaah 19.635 calon haji. (rko)
JEDDAH–Layanan penerbangan haji yang dilakukan maskapai Garuda Indonesia masih menyimpan persoalan. Jadwal keberangkatan lebih sering terlambat.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi