Penerimaan CPNS 2017, Menteri Asman Jamin tak Ada Permainan
Rabu, 12 Juli 2017 – 05:12 WIB

Asman Abnur. Foto: Humas Kemenpan
Sementara itu animo masyarakat untuk mengetahui informasi cukup tinggi. Salah satu indikasinya adalah website Kementerian PAN-RB, Badan Kepegawaian Negara (BKN), dan Kementerian Hukum dan HAM tadi malam tidak bisa diakses.
Menurut pegawai humas Kementerian PAN-RB, sedang ada perawatan untuk mengatasi tingginya lalu lintas pengunjung.
Sekjen Kementerian Hukum dan HAM Bambang Rantam Sariwanto mengatakan, beberapa waktu lalu sempat beredar surat lowongan CPNS di lembaganya.
Dia berharap masyarakat berpatokan pada informasi resmi yang dilansir Kementerian PAN-RB.
’’Pendaftaran CPNS baru juga terpusat melalui sistem di Kementerian PAN-RB,’’ katanya. (wan)
Pemerintah mengumumkan secara resmi lowongan CPNS baru 2017. Tidak tanggung-tanggung, kuotanya mencapai 19 ribu kursi lebih.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Lantik 3.344 PPPK & 352 CPNS, Rudy Susmanto Pengin ASN Jadi Agen Perubahan
- Kepala BKN Desak Instansi Percepat Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024, Ingat Deadline
- Pesan Maesyal Rasyid ke 1.694 ASN CPNS & PPPK yang Baru Dilantik: Jaga Ucapan dan Perilaku
- 1.230 CPNS & PPPK Bakal Dilantik Langsung oleh Gubernur Muhidin
- 5 Berita Terpopuler: SPMT PPPK 2024 Lebih Cepat dari CPNS, tetapi Belum Ada Kabar Lanjutan, Dirjen Nunuk Angkat Bicara
- CPNS dan PPPK Jangan Merasa Aman Jadi ASN, Kepala BKN Beri Warning