Penerimaan Pajak Baru Tembus Rp 581 Triliun
Rabu, 11 Juli 2018 – 14:50 WIB
’’Dengan non-tax amnesty sekarang hampir 17 persen,’’ jelas Yon.
Baca Juga:
Pengamat pajak sekaligus Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) Yustinus Prastowo mengatakan, tren pemulihan pajak sejak awal tahun bergerak ke arah positif.
Dia optimistis tren tersebut akan stabil sampai akhir tahun.
’’Pertumbuhan 14 persen ini bisa sampai akhir tahun,’’ ujar Yustinus. (agf/c20/oki)
Realisasi penerimaan pajak pada semester pertama 2018 baru mencapai 40,84 persen dari target APBN.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Program Pemutihan PKB di Banten Sukses Tingkatkan Penerimaan Pajak Rp 64,3 Miliar
- Sri Mulyani Ungkap Penerimaan Pajak Awal 2024, Sektor Ini Setoran Paling Banyak
- Penerimaan Pajak Rp 1.387,78 Triliun hingga September 2023, Sri Mulyani: Ini Sangat Bagus
- Prihatin Isu Skandal Menguncang Ditjen Pajak, Sultan DPD Dorong Kemenkeu Lakukan Ini
- Kerja Keras DJP Dinilai Berhasil, Penerimaan Pajak Moncer meski Pandemi
- Rahasia Penerimaan Pajak tetap Moncer saat Pandemi Covid-19