Penetapan Ahok Jadi Tersangka Bisa Datangkan Simpati

jpnn.com - JAKARTA - Penetapan Basuki T Purnama sebagai tersangka penodaan agama akan menurunkan elektabilitas sang petahana tersebut.
Ketua Koordinator Bidang Polhukam DPP Golkar Yorrys Raweyai juga memprediksikan hal yang sama.
Yorrys menyebut dengan elektabilitas calon Gubernur DKI yang terkenal dengan nama Ahok itu pasti ikut terpengaruh dengan penetapan tersangka tersebut.
Elektabilitas Ahok bisa mengalami penurunan.
Namun, Yorrys mengaku, tidak terlalu menyoalkan mengenai kemungkinan adanya penurunan elektabilitas Ahok.
"Itu (penurunan elektabilitas) biasa aja," kata Yorrys di Rumah Lembang, Jakarta, Rabu (16/11).
Meski begitu, Yorrys menyatakan, penetapan tersangka Ahok bisa saja mendatangkan simpati bagi mantan Bupati Belitung Timur itu.
Pasalnya, orang memandang Ahok sebagai sosok yang terzalimi.
JAKARTA - Penetapan Basuki T Purnama sebagai tersangka penodaan agama akan menurunkan elektabilitas sang petahana tersebut. Ketua Koordinator Bidang
- Pakar Hukum Abdul Chair Dorong MK Tetapkan Pemenang Pilkada Banggai Tanpa Kembali PSU
- Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Ketidaktegasan Prabowo Memimpin
- Gibran bin Jokowi Tak Berkontribusi, Wajar Ada yang Meminta Ganti
- Gus Khozin Kritik Tugu Titik Nol IKN yang Viral di Medsos
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Kepala Komunikasi Kepresidenan Hasan Nasbi Bakal Direshuffle?