Penetapan Shin Tae Yong Jadi Pelatih Timnas Indonesia Tinggal Finalisasi
Selasa, 24 Desember 2019 – 15:25 WIB

Mochamad Iriawan alias Iwan Bule. Foto: Ricardo/JPNN.com
Pelatih berusia 49 tahun itu juga telah memaparkan program-programnya jika terpilih sebagai pelatih timnas Indonesia kepada PSSI di Kuala Lumpur, Malaysia, 19 November lalu.
BACA JUGA: Kapolda Jambi Perintahkan Jajarannya Buru Bripka Eko Sudarsono
Salah satu janjinya, kalau menjadi juru taktik Garuda, Tae-Yong akan membawa serta staf pelatih timnas U-20 Korea Selatan yang berada di balik kesuksesan skuat Negeri Ginseng mencapai final Piala Dunia U-20 tahun 2019 di Polandia.(dkk/jpnn)
Penetapan Shin Tae-Yong sebagai pelatih Timnas Indonesia tinggal finalisasi. Jika semuanya berjalan sesuai rencana, PSSI akan mengumumkannya pekan depan.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Jadi Wapres Federasi Sepak Bola Korsel KFA, Shin Tae Yong Singgung Hasil Timnas U-17
- Shin Tae Yong Ditunjuk Menjadi Waketum Federasi Sepak Bola Korsel
- 3 Berita Artis Terheboh: Kasus Willie Salim Bikin Heboh, Kondisi Titiek Puspa Diungkap
- Keseruan Fuji Bikin Konten Velocity Bareng Shin Tae-yong
- Nobar Timnas Indonesia, Iwan Bule Bicara Fondasi Skuad Garuda Peninggalan Shin Tae Yong
- Kluivert Diyakini Sudah Evaluasi Timnas, Legislator Optimistis Indonesia Menang Lawan Bahrain