Pengabdian Serka Sangidun dan Kopda Damianus Melampaui Kewajibannya Sebagai TNI
Jumat, 05 Juni 2020 – 17:52 WIB

Ketua MPR RI memberikan penghargaan kepada dua prajurit TNI AL. Foto: diambil dari tnimilid
"Tolong menolong, kegotongroyongan adalah sari pati Pancasila yang patut kita teladani dari kedua prajurit ini," tukas politikus Golkar itu.
Bamsoet juga memberikan apresiasi kepada Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto, karena atas kepemimpinannya, prajurit TNI mengabdi tanpa pamrih pada rakyat.
"Semoga ke depan TNI semakin solid, dicintai rakyat dan kita semua percayakan pada rakyat atas keamanan, ketahanan republik ini hingga akhir zaman," tandasnya. (fat/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Tindakan yang ditunjukkan kedua prajurit TNI AL itu patut menjadi teladan, termasuk buat pimpinan MPR RI.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Warga Banten Tewas Dikeroyok 4 Orang, 2 Pelaku Oknum TNI
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- TNI Masuk Kampus, Legislator PDIP: Perguruan Tinggi Bukan Medan Pertempuran
- Arena Judi Sabung Ayam Digerebek Polisi, Pemain Sudah Tidak di Lokasi
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI