Pengakuan Badak NGL Piawai Kelola Lingkungan dan Sosial
Jumat, 09 Desember 2016 – 15:18 WIB
Tujuan meningkatkan peran perusahaan dalam melakukan pengelolaan lingkungan sekaligus menimbulkan efek stimulan dalam pemenuhan peraturan lingkungan dan nilai tambah terhadap pemeliharaan sumber daya alam, konservasi energi, dan pengembangan masyarakat.
Baca Juga:
President Director & CEO PT Badak NGL, Salis S. Aprilian kepada media menyatakan, penghargaan yang diterima PT Badak NGL merupakan motivasi sekaligus pendorong untuk terus menjalankan komitmen terhadap lingkungan alam dan masyarakat.
“Ini sekaligus sebagai hadiah ulang tahun bagi PT Badak NGL, yang pada 26 November 2016 genap berusia 42 tahun,” katanya. (adv/jpnn)
JAKARTA - PT Badak NGL yang beroperasi di Bontang Kalimantan Timur meraih anugerah PROPER dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penyeragaman Kemasan Rokok Dinilai Melanggar UU HAKI
- Makin Prima, Kapal Gamsunoro dan Bersiap Menuju Terusan Panama
- Bersama 3 Menteri, Dirut BTN Bahas Solusi Pencapaian Program 3 Juta Rumah
- Produk FKS Food Sejahtera Laris Manis di CMSE 2024
- Rayakan Hari Pahlawan, Tokopedia dan ShopTokopedia Beri Panggung buat UMKM Lokal
- Pertamina Energy Terminal Terapkan Aturan TKDN & Serap Tenaga Lokal