Pengakuan Mengejutkan Kusnandi Cs Usai Mencuri Motor, Ooh Ternyata
Sabtu, 16 Januari 2021 – 03:14 WIB
jpnn.com, JAKARTA - Satreskrim Polres Metro Jakarta Selatan membekuk tiga pelaku pencurian kendaraan motor di Jalan Kalibata, Pancoran, Jakarta Selatan.
Ketiga pelaku memiliki peran masing-masing. Sofyan Hadi (30) dan Kusnandi (31) berperan sebagai eksekutor yang bertugas merusak kunci motor korban.
Baca Juga:
Sedangkan, Taufan Mustofa (28) berperan sebagai joki yang memboncengi dua pelaku tersebut dan membawa motor.
Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Jimmy Christian Samma mengatakan, berdasar pengakuan pelaku, satu buah motor yang dicuri dijual dengan Rp2,5 juta per unit.
Satreskrim Polres Metro Jakarta Selatan membekuk tiga pelaku pencurian kendaraan motor di Jalan Kalibata, Pancoran, Jakarta Selatan
BERITA TERKAIT
- Warga Mukomuko Ditemukan Meninggal di Kebun Kelapa Sawit, Diduga Dimangsa Harimau
- Maling Gondol Emas 50 Gram di Mes Karyawan Jakarta Pusat, Polisi Selidiki
- Memiliki 8 Paket Sabu-Sabu, Pria di Palangka Raya Terancam Hukuman Berat
- Prihatin Penembakan Bos Rental Mobil, Legislator Minta Polisi Sigap Merespons Aduan Masyarakat
- Mencuri 520 Buah Kelapa Sawit di Banyuasin, 2 Tersangka Ditangkap
- WNA Asal Tiongkok jadi Korban Rudapaksa di Bali, Polisi Buru Pelaku