Pengakuan Pasien RSPAD Tentang Terawan Agus Putranto
Jumat, 01 Juli 2022 – 17:17 WIB

Hanny Thercia Santoso, pasien di RSPAD Gatot Soebroto. Foto: source for JPNN
"Dokter di sini hebat-hebat. Salah satunya dokter Terawan, saya tertolong sekali," tuturnya.
Hanny menyesalkan jika izin praktik dokter Terawan tidak bisa diperpanjang.
"Itu namanya merugikan, bukan pasien saja, tetapi juga negara. Kalau sampai enggak boleh (izin praktik Terawan diperpanjang), saya benar-benar kesal. Kalau perlu saya demonstrasi," katanya. (*/jpnn)
Hanny mengatakan metode pengobatan Terawan Agus Putranto sangat membantu kesembuhannya.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Indonesia Luncurkan Indonesian Society of Regenerative Medicine
- Video Eks Menteri Kesehatan Promosi Obat di Medsos, Jubir Terawan Bilang Begini
- RSRP Terapkan Teknologi Medis DSA, Ini Keunggulannya
- Dalam Seminggu, Lukas Enembe Cuci Darah 3 Kali
- Siap Menjalani Tes Kesehatan Besok, Ganjar: Tidak Ada Persiapan yang Sifatnya Khusus
- Penjelasan Letjen TNI Budi soal Pemeriksaan Kesehatan Anies-Muhaimin