Pengakuan Pelaku Penyiraman Air Keras Terhadap Pelajar SMK, Astaga

Saksi pelaku A itu tidak mengetahui ABH akan melakukan hal tersebut.
"Untuk anak yang bawa motor masih dalam pencarian," katanya.
Kepolisian sudah koordinasi dengan kepala sekolah (kepsek) tempatnya sekolah.
"Kepsek juga berjanji akan menghadirkan anak tersebut," katanya.
Abidzar menjadi korban penyiraman air keras yang diduga dilakukan kelompok pelajar dari sekolah lain di Jalan Pisangan Lama III pada Selasa (8/8) sekira pukul 15.30 WIB.
Mulanya, Abidzar bersama seorang temannya dalam perjalanan pulang sekolah berboncengan menaiki motor berpapasan dengan kelompok pelaku menaiki sekitar lima sepeda motor.
Tidak terjadi cekcok di antara kedua kelompok. Namun, seorang pelaku tiba-tiba menyiram air keras yang sudah disiapkan menggunakan wadah botol ke wajah Abidzar.
Setelah kejadian, kelompok pelaku memacu sepeda motor mereka melarikan diri.
Pelaku penyiraman air keras terhadap pelajar SMK akhirnya ditangkap aparat kepolisian.
- Diduga Salah Sasaran Tawuran, Kurir Disiram Air Keras di Cilandak
- Misteri Penyebab Kematian Mahasiswa UKI, Polisi Terima Hasil Labfor
- Kapolres Cari Akun Penyebar Berita Polsek Cakung Minta Tebusan Mahasiswa yang Ditangkap
- Polisi Usut Pengeroyokan Pelajar SMK di Cianjur yang Viral
- Siram Air Aki ke Wajah Istri, Dodi Suhendar Akhirnya Ditangkap Setelah Kabur ke Bali
- Penyiram Air Keras Anggota Polres Tangsel Teridentifikasi