Pengalaman Keliling Australia 18 Bulan dengan Karavan

Keluarga ini misalnya berhenti selama delapan minggu di Alice Springs, terutama karena bertemu dengan keluarga yang bepergian dengan cara yang sama.
"Kita tidak pernah bisa mengantisipasi seperti apa tempat yang akan didatangi. Ada tempat yang menarik dan Anda berpikir akan bagus namun keesokan harinya Anda malah langsung pergi," ujarnya.
"Lalu pergi ke tempat seperti Alice Springs dan bertemu dengan orang lain dan bilang 'Apakah Anda tidak keberatan menjaga anak-anak kami beberapa jam?" Mereka sangat senang melakukannya," tambahnya.
"Kemudian Anda membalas kebaikan itu. Di jalanan kita semua senasib," kata Tania.

Supplied: Tania Willett
Bepergian dengan anak-anak
Menurut data Riset Pariwisata Australia, sebanyak 33,1 juta malam dihabiskan di taman karavan atau tempat berkemah hingga September 2016.
Pasangan dewasa merupakan yang paling banyak yaitu menghabiskan total 19,1 juta malam. Selebihnya 11,1 juta malam dihabiskan oleh orang tua bersama anak-anaknya, atau meningkat 12 persen.

Supplied: Tania Willett
Petualangan ini biasanya dikaitkan dengan orangtua yang nomaden - menggandeng karavan di belakang kendaraan dan berkeliling penjuru negeri. Namun
- Paus Fransiskus, Pemimpin Gereja Katolik yang Reformis, Meninggal Dunia pada Usia 88 tahun
- Dunia Hari Ini: PM Australia Sebut Rencana Militer Rusia di Indonesia sebagai 'Propaganda'
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia