Pengalaman Tak Terlupakan GM PT DBL Indonesia di Amerika
Tiga Minggu Jadi "Karyawan" di Perusahaan Apparel Olahraga
Rabu, 10 Oktober 2012 – 01:00 WIB

PESERTA ISTIMEWA: Masany Audri (batik merah) bersama para peserta Global Sports Mentoring Program bertemu Menlu AS Hillary Clinton, Kamis (4/10). Foto : Dokumentasi US Department of State.
General Manager (GM) PT DBL Indonesia Masany Audri Gultom baru pulang dari Global Sports Mentoring Program (GSMP) di Amerika Serikat. Bukan cuma punya pengalaman diundang dalam acara Presiden Barack Obama, dia juga mendapat banyak pengalaman dan wawasan.
NORA SAMPURNA, Surabaya
RASA kantuk masih dirasakan Masany Audri Gultom saat ditemui di rumahnya, kawasan Rungkut, Surabaya, Senin siang (8/10). Bungsu empat bersaudara itu memang baru menempuh perjalanan panjang selama 23 jam dari Amerika Serikat ke Surabaya, Minggu malam lalu (7/10).
Namun, saat diminta bercerita soal pengalamannya mengikuti program yang diadakan US Department of State, University of Tennessee, dan espnW itu, Masany langsung bersemangat. Perempuan kelahiran Surabaya, 18 April 1982, tersebut berada di AS sejak 4 September lalu.
General Manager (GM) PT DBL Indonesia Masany Audri Gultom baru pulang dari Global Sports Mentoring Program (GSMP) di Amerika Serikat. Bukan cuma
BERITA TERKAIT
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu
- Kontroversi Rencana Penamaan Jalan Pramoedya Ananta Toer, Apresiasi Terhalang Stigma Kiri
- Kisah Jenderal Gondrong ke Iran demi Berantas Narkoba, Dijaga Ketat di Depan Kamar Hotel
- Petani Muda Al Fansuri Menuangkan Keresahan Melalui Buku Berjudul Agrikultur Progresif
- Setahun Badan Karantina Indonesia, Bayi yang Bertekad Meraksasa demi Menjaga Pertahanan Negara