Pengamat Anggap Realitas Ini Menjadi Tanda Paloh Berupaya Menjauhi Jokowi
Jumat, 09 Desember 2022 – 14:53 WIB

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sebelumnya, Presiden Joko Widodo akan menikahkan putra bungsunya, Kaesang Pengarep dan Erina Gudono pada Minggu (11/12).
Ketua Bidang Media dan Komunikasi Publik DPP Partai NasDem Charles Meikyansah mengatakan Paloh dijadwalkan berobat ke luar negeri sehingga pria kelahiran Aceh itu tak hadir ke pesta pernikahan Kaesang.
"Mohon maaf, Bapak Surya (Paloh, red) tidak bisa hadir memenuhi undangan karena tengah berobat yang sudah terjadwal dari tahun lalu ke Jerman," kata Charles kepada wartawan, Kamis (8/12).
Dia mengatakan Paloh telah mengirim surat yang berisi ucapan selamat kepada keluarga besar Jokowi atas acara pesta pernikahan Kaesang. (ast/jpnn)
Pengamat politik Ujang Komarudin menganggap Ketum NasDem Surya Paloh sedang berupaya menjauhi Presiden Joko Widodo (Jokowi).
Redaktur : Friederich Batari
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Sahroni Nilai Pertemuan Sespimmen Polri dengan Jokowi Kurang Pas, Begini Alasannya
- Lemkapi Minta Pertemuan Sespimmen dengan Jokowi Tak Dipolitisasi
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Muncul Usulan Copot Menteri Terafiliasi Jokowi, Legislator PDIP: Berarti Ada Masalah
- Peserta Sespimmen Menghadap ke Jokowi, Pengamat: Berisiko Ganggu Wibawa Prabowo
- Sufmi Dasco Ahmad Bicara Soal Isu Matahari Kembar, Begini Kalimatnya