Pengamat: FPI Sudah Besar, Bisa Saja jadi Front Perjuangan Islam
Rabu, 30 Desember 2020 – 17:08 WIB
Secara khusus, Gde Siriana mengkritisi persoalan de jure ormas yang disampaikan Menko Polhukam. Karena bisa jadi ada banyak ormas yang belum memperpanjang surat keteranag terdaftar di Kementerian Dalam Negeri.
"Sudah dicek berapa banyak ormas yang belum perpanjang SKT? Tidak diumumkan? Saya kira persoalan de jure FPI tidak akan mengurangi de facto dukungan publik," katanya. (agusdwi/rmol)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pengamat menilai pembubaran FPI tak membuat ormas tersebut hilang, bisa reborn menjadi Front Perjuangan Islam.
Redaktur & Reporter : Adek
BERITA TERKAIT
- Aksi 411 di Kawasan Patung Kuda, Lihat Massanya
- FPI Gelar Aksi 411 Tuntut Adili Jokowi dan Pemilik Fufufafa, Begini Penampakannya
- Demo FPI Hari Ini, Pengamat Menduga Agenda Aksi 411 Balas Dendam
- Demo FPI Hari Ini, Tuntutan Reuni Aksi 411 Menyasar Jokowi dan Fufufafa
- Anak Buah Prabowo Temui Habib Rizieq, Ini yang Dibicarakan
- 5 Tuntutan 3 Ormas Islam, Nomor 2 Meminta 8 Hakim MK Tobat