Pengamat: Koalisi NasDem-Demokrat-PKS Bakal Terbentuk, Tetapi

Pengamat: Koalisi NasDem-Demokrat-PKS Bakal Terbentuk, Tetapi
Bakal Calon Presiden Anies Baswedan saat bertemu dengan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Foto: tangkapan layar akun @aniesbaswedan di Instagram

Direktur Indonesia Political Review itu mengatakan NasDem-Demokrat-PKS sebaiknya meredam ego apabila ingin berkoalisi. 

Menurut Ujang, saran NasDem agar cawapres pendamping Anies berasal dari unsur eksternal atau nonpartai bisa dipertimbangkan dengan matang. 

"Tentu dengan kriteria dan syarat matang. Sebab, Anies biar mendapat figur yang bisa memenangkannya," ujar dia. (ast/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!


Ujang Komarudin memprediksi koalisi antara NasDem-Demokrat-PKS terbentuk, tetapi proses komunikasi demi merekatkan tiga partai akan berlangsung alot. 


Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Aristo Setiawan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News