Pengamat Menilai Anies Sulit Dapat Tiket Capres
Hasan juga mengingatkan tentang bahaya politik identitas.
Dia juga menyinggung orang-orang yang pernah memanfaatkan politik identitas.
Hasan menyebutkan jika ada orang yang pernah memanfaatkan politik identitas, tetapi kalah pasti akan introspeksi.
"Nah, pertanyaannya adalah ada orang yang pernah memanfaatkan politik identitas, tetapi menang, dia introspeksi enggak kira-kira?" ucap Hasan.
Dia juga menyebutkan hal itu seharusnya menjadi pertimbangan bagi NasDem sebelum menentukan satu dari tiga bakal capres hasil rakernas tahun ini.
"Ya, siapa tahu kalau dia bisa introspeksi enggak apa-apa, sekaligus juga masukan buat NasDem, kira-kira introspeksi enggak?" ucap Hasan.
Dia juga menekankan supaya demokrasi di tanah air menjadi sehat, strategi politik identitas harus dihilangkan.
"Itu harus jadi pertimbangan betul, jangan cuma sekadar usung-usung dan segala macam. Secara popular vote dia populer, tetapi baik enggak secara kualifikasi?" kata Hasan.
Founder lembaga survei Cyrus Network, Hasan Nasbi menyebutkan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan akan sulit untuk menjadi capres 2024
- Hasto Bakal Kirim Buku Pak Sabam Biar Ara Sirait Melakukan Perenungan
- Tuduh Ara Bermain SARA di Pilkada Jakarta, PDIP Bakal Tempuh Langkah Hukum
- Hasto Tuding Ara Main SARA soal Pramono-Rano Didukung Anies, Prabowo Pasti Tak Suka
- Pramono Dinilai Sengaja Tak Umbar Dukungan PDIP di Alat Peraga Demi Raup Massa Anies
- Anies Dukung Pramono – Rano Karno, Brando Susanto: Jakarta Jadi Contoh Demokrasi yang Sejuk
- Analisis Qodari Soal Pilkada Jakarta 2024, Soroti Sikap Anies Dukung Pram - Rano