Pengamat Merespons Dukungan Pemimpin Negara Sahabat Kepada Prabowo
Jumat, 08 Maret 2024 – 00:15 WIB
“Pengakuan ini sudah diberikan sebelum ada keputusan resmi dari KPU, dan kita semua masih menunggu real count. Ini bisa menjadi penyemangat kubu Prabowo,” paparnya.
“Nanti seorang presiden terpilih itu siap-siap untuk dilantik biasanya akan banyak tawaran-tawaran kerja sama yang lebih baik daripada level kerja sama bilateral sebelumnya,” ujar Rezasyah.(fri/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Pengamat HI dari Universitas Padjadjaran Teuku Rezasyah merespons dukungan terhadap Prabowo Subianto terus mengalir dari pemimpin negara sahabat.
Redaktur & Reporter : Friederich Batari
BERITA TERKAIT
- Jadi Pilihan Prabowo, Ahmad Ali-AKA Menyambut Kemenangan Besar di Pilkada Sulteng
- Laut China Selatan, Teledor Atau Terjerat Calo Kekuasaan
- Prabowo Bakal Suntik Mati Operasional PLTU dalam 15 Tahun
- Agustiar-Edy Siap Menjalankan Program Asta Cita Prabowo Demi Menyinkronkan Pembangunan Kalteng
- Kadin Munaslub Sebut Prabowo Akan Hadir di Rapimnas, Begini Tanggapan Kubu Arsjad
- Pilkada Landak: Kaesang Sebut Heri-Vinsesius Didukung Jokowi & Prabowo