Pengamat Optimis Target Pertumbuhan 6 %
Rabu, 22 Desember 2010 – 19:55 WIB

Pengamat Optimis Target Pertumbuhan 6 %
“Angka 3.000 dolar AS kan merupakan angka rata-rata pendapatan per kapita. Yang terpenting, harus dapat didorong pemerataannya,” tutupnya. Sebelumnya Menko Perekonomian Hatta Radjasa menyebutkan, tingkat perekonomian Indonesia berada di peringkat 16 besar dari seluruh negara di dunia. Apalagi berdasarkan catatan Bank Indonesia (BI), pertumbuhan ekonomi Indonesia mencapai 6 persen pada 2010 dan diperkirakan akan meningkat menjadi 6,5 persen pada 2011.
Hatta juga menyebutkan, diperkirakan pada 2030 pendapatan per kapita Indonesia sudah di atas 17.000 dolar AS per tahun. Hal tersebut menimbang kondisi perekonomian Indonesia yang mengalami pertumbuhan cukup pesat dan terus meningkat sejak 1970. Bahkan, jelas Hatta, pada akhir 2010 saja diperkirakan pendapatan per kapita Indonesia sudah mencapai 3.000 dolar AS per tahun, di luar target pemerintah selama ini.(aj/jpnn)
JAKARTA - Pengamat Ekonomi dari The Centre for Strategic and International Studies (CSIS) Pande Radja Silalahi menilai target pertumbuhan ekonomi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang