Pengamat: Rakyat Gerah dengan Sikap Elitis
Senin, 30 Juli 2012 – 16:43 WIB
JAKARTA - Direktur Eksekutif Puskaptis, Husein Yazid mengatakan rakyat sudah tidak membutuhkan lagi pemimpin yang obral janji di 2014. Menurut Husein Yazid, rakyat merindukan figur yang peduli dan mau merakyat bersama mereka. Kreteria seperti itulah sosok yang diinginkan rakyat sebagai pemimpin ke depan. “Hatta merupakan figur yang merakyat dan peduli serta mau berbagi dengan rakyat. Lihat saja sejumlah progam dan kegiatan yang digagasnya, seperti Pasar Anak Negeri yang mau berbagi dan menunjukan kepeduliannya kepada rakyat kecil,” tuturnya.
“Fenomena Jokowi di Pilkada DKI merupakan bukti dan trend jika rakyat sudah gerah dengan pemimpin yang bersikap elitis. Ke depan dengan kondisi perkembangan yang ada, saya kira Pilpres 2014 akan tetap sama. Di mana rakyat rindu sosok atau figur yang peduli dan mau merakyat bersama mereka,” kata Husein kepada wartawan, Senin (30/7).
Baca Juga:
Menurut Huesin, dari sejumlah nama yang sudah muncul sebagai calon presiden (capres) 2014, figur Ketua Umum PAN Hatta Rajasa yang memenuhi kriteria keinginan rakyat tersebut.
Baca Juga:
JAKARTA - Direktur Eksekutif Puskaptis, Husein Yazid mengatakan rakyat sudah tidak membutuhkan lagi pemimpin yang obral janji di 2014. Menurut Husein
BERITA TERKAIT
- Gelar Doa Bersama, Timses RIDO: Isi Masa Tenang dengan Hal Positif
- Pemuda Kristen Jakarta Kecam Pernyataan Bermotif SARA Menteri Maruarar Sirait
- 3 Pejabat Pemkab Banggai jadi Tersangka Tindak Pidana Pemilu 2024
- Pakar Politik Menyamakan Jokowi dengan Pembunuh Berdarah Dingin, Ini Sebabnya
- Beredar Surat Instruksi Prabowo untuk Pilih Ridwan Kamil, Ini Penjelasannya
- Pilkada Masuk Masa Tenang, Bawaslu Serang Fokus Mengawasi 2 Titik Rawan