Pengamat Sebut Prabowo Lebih Vulgar Ketimbang Jokowi Saat Endorse Calon Kepala Daerah
"Namun, sekarang dia adalah presiden Indonesia. Jadi, sangat kurang etis jika Presiden tidak netral dalam bersikap terhadap pasangan calon di pilkada," pungkas Efriza.
Presiden Prabowo Subianto merekomendasikan warga Jawa Tengah memilih Ahmad Luthfi- Taj Yasin sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Jateng.
Dia menyebutkan keduanya dipercaya akan memperbaiki hidup masyarakat.
“Saya percaya kedua tokoh ini merupakan tepat memimpin Jawa Tengah,” kata Prabowo dalam video singkatnya yang diterima JPNN.com, Sabtu (9/11).
Dalam video itu, Prabowo juga didampingi Ahmad Luthfi dan Taj Yasin Maimun.
Prabowo yang telah dilantik sejak 20 Oktober 2024 lalu menegaskan bila dirinya dan Gibran Rakabuming Raka tidak bisa bekerja sendiri dalam membangun negeri.
Untuk mewujudkan visi Pemerintah yang bersih, mempecepat pembangunan ekonomi, rakyat menikmati kekayaan bangsa, hingga menjaga kekayaan dan mengelola kekayaan itu, dirinya membutuhkan sinergi dan kolaborasi Pemerintah Daerah.
“Butuh keselarasan mencapai itu. Saya percaya bila keduanya memimpin baik sehingga kerja sama antara pusat dan daerah akan terwujud,” jelas Prabowo.(mcr8/jpnn)
Pengamat Politik Citra Institute, Efriza menilai Presiden Prabowo Subianto yang mengendorse pasangan Ahmad Luthfi-Taj Yasin lebih vulgar ketimbang Joko Widodo.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Kenny Kurnia Putra
- Gandeng BRIN, Mendes Yandri Yakin Sukses Majukan Desa hingga Tingkatkan GDP Indonesia
- Puluhan Tahun Bereng Prabowo, AKA Yakin Programnya Bersama Ahmad Ali Akan Terealisasi
- Jadi Pilihan Prabowo, Ahmad Ali-AKA Menyambut Kemenangan Besar di Pilkada Sulteng
- Laut China Selatan, Teledor Atau Terjerat Calo Kekuasaan
- Prabowo Bakal Suntik Mati Operasional PLTU dalam 15 Tahun
- Agustiar-Edy Siap Menjalankan Program Asta Cita Prabowo Demi Menyinkronkan Pembangunan Kalteng