Pengangguran 2013 Ditarget Turun Sekitar 5,5 Persen
Sabtu, 29 Juni 2013 – 04:49 WIB

Pengangguran 2013 Ditarget Turun Sekitar 5,5 Persen
prioritas pemerintah saat ini adalah penciptaan lapangan pekerjaan baik formal maupun informal serta upaya penciptaan lapangan kerja (Job Creation) yang dipadukan dengan program aksi pemberdayaan masyarakat untuk menciptakan kesempatan kerja yang lebih luas.
"Salah satu kebijakan lain dengan menyelenggarakan Program Aksi GPP di berbagai daerah di Indonesia dalam upaya menurunkan angka pengangguran menjadi 5,1 persen pada tahun 2014.
“Meskipun kondisi ketenagakerjaan di Indonesia semakin membaik dari tahun ke tahun, namun upaya untuk membuka lapangankerja baru dan mengurangi angka pengangguran terus dilakukan secara intensif," tambah Menaker. (fat/jpnn)
JAKARTA - Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin iskandar menargetkan penurunan angka pengangguran di Indonesia hingga mencapai kisaran 5,5-
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Larangan Penjualan Rokok Radius 200 Meter Dikhawatirkan Bakal Menyuburkan Rokok Ilegal
- Reklasifikasi Mitra Jadi Karyawan Bakal Jadi Bumerang Bagi Industri Mobilitas
- Tekan Peredaran Rokok Ilegal, Ini 2 Program yang Gencar Dilakukan Bea Cukai Malang
- Begini Penjelasan Bea Cukai soal Denda Pelanggaran Kepabeanan, Mohon Disimak!
- Bantu Mitra Pengemudi dan Merchant, Grab Menghadirkan Solusi Berbasis AgenticAI
- Bea Cukai Gencarkan Operasi Rokok Ilegal di Labuan Bajo dan Kediri, Ini Hasilnya