Pengangguran di Papua Barat Meningkat
Selasa, 08 Mei 2012 – 00:43 WIB
‘’Jika dilihat distribusinya, pada Februari 2012 tiga sektor yang menyerap pekerja paling banyak berturut-turut adalah pertanian, jasa kemasyarakatan, dan perdagangan,’’ ujarnya di kantor BPS,kemarin.
Baca Juga:
Kepala BPS menambahkan,pada Februari 2012 ada penurunan pekerja sektor formal dari 38,21 persen pada Agustus 2011 menjadi 37,60 persen pada Februari 2012. Sebaliknya yang bekerja pada kegiatan informal naik dari 61,79 persen pada Agustus 2011 menjadi 62,40 persen pada Februari 2012.(lm)
MANOKWARI - Jumlah angkatan kerja di Provinsi Papua Barat pada Februari 2012 mencapai 384.092 orang, meningkat sebesar 14.473 orang dibandingkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Jadi Tersangka Korupsi Dana Desa, Oknum Kades di Jember Ditahan Polisi
- Mengubah Sampah Jadi Pulsa, Begini Caranya
- Dor! Mulyono Ditembak Tim Polda Riau, Dia Bawa Sabu-Sabu Senilai Rp 30 Miliar
- Jalan Utama Penghubung Riau-Sumbar Putus Total, Ini Alternatifnya
- 22 Los Pedagang di Pasar Pelelangan Ikan Sodoha Kendari Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
- Catat ya, PPPK Bukan Sekadar Pengganti Baju Honorer